"Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya
ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu
dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan
merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan
di antaramu rasa kasih dan sayang"
QS AR-Rum : 21
Maha Suci Allah SWT, Yang telah menciptakan makhlukNya berpasang-pasangan.
Ya Allah, perkenankanlah dan Ridhoilah Pernikahan kami.
Lola Lathifah Salwa S.T., B. Sc(Eng)
Putri Dari
Bapak Nano Sarjono S.T. &
Ibu Dewi Kurniawati Hasanah S.T., M.T.
&
Naufal Azif Rakhman S.T., B.Sc(Eng)
Putra Dari
Bapak Jamal S.E. &
Ibu Taufiq Hidayati, SE., M.Ak
Wedding Event
Resepsi Nikah
8 Desember 2024
11.00 WIB - Selesai
Balai Prajurit Mohammad Toha
Jl. Aceh No.50, Merdeka, Kec. Sumur Bandung, Kota Bandung, Jawa Barat 40115
Pada tahun 2019 kami bertemu di ITS sebagai mahasiswa baru.
Awal tahun 2023 kami mulai dekat yang ditandai dengan kami semakin akrab dan sering bertemu. Saat itu, kami sedang menyelesaikan kuliah di Mokpo National University, Korea Selatan.
Keluarga mempelai pria melakukan lamaran, Dengan izin Allah dan restu Orang tua, keseriusan kami mulai diperjelas dengan adanya ikatan ini.
8 Desember 2024, Insyallah dengan ridha Allah dan niat untuk menyempurnakan Agama. Kami akan melangsungkan akad dan resepsi. Untuk itu, kami mengharapkan do'a dan restu dari para keluarga, kerabat dan sahabat.
Wedding Gift
Doa Restu Anda merupakan karunia yang sangat berarti bagi kami. Namun jika memberi adalah ungkapan tanda kasih Anda, kami akan senang hati menerimanya yang tentu akan semakin melengkapi kebahagiaan kami.